Author Archives: Gerrard Raja
Tersumbat Sampah,Drainase Pasar Lama Sentani di Bongkar
inSentani,Keluhan masyarakat yang berada di Pasar Lama Sentani kini terjawab sudah, Jumat, (4/10/2019) lalu, drainase yang tersumbat kini dibongkar dan dibersihkan oleh pemerintah melalui dinas terkait.
Rayakan Ulang Tahun,Komunitas ROJALI Kunjungi Panti Jompo dan Panti Asuhan
inJayapura, Komunitas ROJALI dalam ulang tahunnya yang pertama melakukan Kunjungan kasih ke Panti Jompo dan Panti Asuhan “Ananya Matek Warankwa”(Air Mata Mama) Dok VIII dan Hiburan di HAPPY PUPPY pada Minggu (15/9/2019) kemarin. Marry Peres saat memberikan keterangan pers menuturkan bahwa, “Ketika usia bertambah, ada harapan dan impian yang disematkan pada kehidupan seseorang, termasuk di […]
Kader Posyadu sebagai Garda terdepan pelaksanaan program didaerah
inKeerom,Jumlah kasus HIV dan AIDS per tanggal 31 Maret 2019 menunjukan bahwa Kabupaten Keerom berada pada angka 260 kasus. hal inilah yang mebuat Komisi Penanggulangan AIDS (KPA) Kabupaten Keerom terus melakukan sosialisasi dan pelatihan-pelatihan kepada masyarakat dengan harapan semua paham akan informasi yang benar terkait HIV & AIDS.
Pelatihan Fotografi dan Videografi bagi Jurnalis Warga di Kota Jayapura
inJayapura,Pelatihan Fotografi dan Videografi bagi Jurnalis Warga di Kota Jayapura yang tergabung dalam komunitas Jurnalis Warga (JW-TIFA) Kota Jayapura yang turut bekerjasama atas dampingan Perhimpunan Pengembangan Media Nusantara (PPMN) dengan tujuan meningkatkan ketrampilan jurnalis warga dalam mengadvokasikan pelayanan publik.Selasa (18/6/2019) bertempat di Pantai C’Berri merupakan salah satu tempat wisata di kota Jayapura.
Bupati sangat mendukung Tim Persemar Memberamo Raya
inSentani,Tim sepakbola dari Kabupaten Memberamo Raya sangat mendapatkan dukungan penuh dari Bupati kabupaten tersebut. Hal ini terbukti saat tim Persemar, Memberamo Raya mengadakan uji tanding melawan Persipura U 18 di Stadion Barnabas Youwe, Sabtu (08/06/2019) lalu.
Fasilitas Kesehatan di Keerom,Bersatu perkuat layanan pencegahan,pemeriksaan dan pengobatan malaria
inKeerom,Dinas Kesehatan Kabupaten Keerom dengan dukungan Unicef melalui Gapai menyelenggarakan Pertemuan Koordinasi Layanan Public Private Mix (PPM) dan Lintas Program Malaria yang dilaksanakan pada Selasa, (28/05/2019) di Aula Dinas Kesehatan Kab Keerom.
KPA Kota Jayapura Menggelar Malam Renungan AIDS Nusantara 2019
inJayapura,Komisi Penanggulangan Aids (KPA) Kota Jayapura menggelar kegiatan malam renungan AIDS Nusantara pada Sabtu (25/5/2019) lalu bertempat di halaman kantor Klasis GKI Port Numbay.Dengan mengangkat sebuah tema”Mengidentifikasi Perjuangan Untuk Kesehatan dan Hak”dihadir 5 tokoh dari perwakilan agama masing-masing dan tamu undangan lainnya.
Dinkes Papua : Obat maupun Suplemen HIV/AIDS diluar ARV adalah Ilegal
inJayapura,Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Provinsi Papua Aloysius Giay memastikan setiap obat maupun suplemen HIV/AIDS diluar ARV adalah ilegal, hal itu menyusul pernyataan dr. Jhon Manangsang yang beranggapan obat ARV hanya bersifat menolong penderita untuk HIV/AIDS bertahan hidup sebagaimana orang sehat tanpa menyembuhkan.
Festival Film Papua III akan Digelar Pada 06-09 Agustus 2019
inJayapura,Pada tanggal 06-09 Agustus 2019 mendatang, Papuan Voices akan kembali menyelenggara Festival Film Papua (FFP) ke-III . FFP Ke- III akan dilaksanakan di Kota Sorong, Papua Barat. Tema FFP III adalah “Perempuan Penjaga Tanah Papua”. Tema ini dipilih sebagai sikap Papuan Voices terhadap situasi dan kondisi perempuan Papua di Tanah Papua dengan beragam tekanan yang […]
Papuan Voices Bakal Gelar Festival Film Papua ke-III di Sorong
inJayapura,Papua Voice merupakan Komunitas Filmmaker Papua bakal Festival Film Papua ke tiga kalinya yang akan berlangsung di Sorong,Papua Barat hal itu di katakan dalam jumpa persnya,pada Senin (6/5/2019) bertempat dikantor LSM Jerat Papua yang dihadiri Wirya Supriyadi selaku Sekretaris Nasional Papuan Voices,Harun Rumbarar selaku Kordinator Papua Voice Kabupaten Keerom dan Elis Apeyaka Bendahara PV Nasional.