Nabire ,Pelanggan PLN yang kami hormati, Sebagai upaya untuk menjaga mutu pelayanan ke pelanggan, PT PLN (Persero) Unit Induk Wilayah Papua dan Papua Barat Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan Nabire akan melakukan pemeliharaan Jaringan Tegangan Menengah (JTM) Penyulang Cempaka, Penyulang Merbau, Penyulang Agatis, Penyulang Jati, Penyulang Gaharu.
Lokasi Padam :
(08.30 WIT 17.00 WIT)
JI. Jakarta, JI. Kusuma bangsa, Jl. Sam Ratulangi, Jl. Kalisusu, Jl. Smoker, JI. Poros Sanoba atas, JI. Poros Waharia, Jl. Poros Kimi, Jl. Poros Samabusa, Jl. Pemuda, Jl. Merdeka Oyehe, Jl. Yos Sudarso, Jl. Re Marthadinata, Jl. Nabarua, Jl. Gagak, Jl. Siriwo, JI. Pipit Lembaga, Jl. Merdeka, JI. Suruyo tanoyo, Jl. Kalisusu, JI. Medan, Jl. Yapis, Jl. Ahmad yani, JI. Kodim, Jl. Jend Sudirman, Jl. Sisingamangaraja, JI. Kampung harapan, Jl. A Gobay, JI. Girimulyo, JI. Pipit Kaliharapan, Jl. Patriot, Jl. Batalyon, Jl. Ampera, JI. Nabarua, Jl. Smoker, Jl. Yan mamoribo, Jl. Poros Kalimangga, JI. Sanoba bawah, Jl. Waharia, Jl. Kimi Bawah, Jl. Poros Air Mandidi Samabusa, Jl. Poros Legari Sp 1, Legari Sp 2, Legari Sp 3, Legari Sp 4.
Mengapa harus dilakukan Pemadaman…??
Seiring dengan pertumbuhan pelanggan dan peningkatan konsumsi listrik diwilayah Kabupaten Nabire maka PLN UP3 Nabire terus berbenah disisi kehandalan Jaringan Distribusi, diantaranya malaksanakan Up-reting ukuran penampang kabel Jaringan Tegangan Menengah 20.000 Volt dengan kabel berisolasi, Up-reting Kapasitas Transformator Distribusi, Penambahan sisipan Gardu Distribusi serta memastikan jarak aman pohon/tanaman dari Jaringan Tegangan Menengah atau ROW (Right Of Way). Terlepas dari hal tersebut, Kesehatan dan Keselamatan Kerja dalam bekerja tetap diutamakan. oleh karena itu perlu dilakukan Pemadaman jaringan listrik dilokasi daerah tersebut.
Mari bersama-sama dukung dan bijaki hal tersebut demi Nabire Lebih Terang.