Topik: Belanda
Puisi Tentang “HOLANDO CAPLOK PAPUANI”
Puisi kedua :
Hingga tiba waktu, aku harus terbayang tentangmu
Perihal bagaimana kau memasuki duniaku
Mengetuk pintu kalbuku
Kau berhasil dan tenggelamkannya tanpa kabar
Holando...!
Terus terbayang manisnya janjimu
1 Desember...